Untuk menggunakan versi terbaru fitur ini, pastikan gunakan Android versi 6 ke atas.
Firefox untuk Android memungkinkan Anda untuk menyalin dan menempelkan teks secara langsung dari laman web. Artikel ini menjelaskan cara melakukannya.
- Sentuh-lama sebuah kata pada laman web untuk memilihnya.
- Tarik penanda batas untuk memilih area teks yang ingin Anda salin.
- Sentuh pada bilah alat yang terlihat.
- Sentuh dan tahan isian dimana Anda ingin menempelkan teks tersebut sampai bilah alat muncul. Bisa jadi bilah bilah URL atau isian teks yang lain.
- Sentuh pada bilah alat.
Teks yang telah Anda salin akan muncul pada isian.